PRESENTATION TIK BAB 6

Post on 08-Jan-2017

55 views 0 download

Transcript of PRESENTATION TIK BAB 6

TIK BAB 6

HARDWARE UNTUK MENGAKSES INTERNET

NAMA ANGGOTA KELOMPOK

ALYA FITRIANA ROSITA (05)

DESTYANA PUTRI ARSANTI (09)

DITA AURA FITRI G (11)

TALITA NABILA PRIYA (29)

おかえり なさい(Selamat Datang)

Materi

Kunci Jawaba

n

Latihan Soal

SK/KD

TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI

SK &KD

MEMAHAMI DASAR-DASAR PENGGUNAAN INTERNET

1. MENGIDENTIFIKASI PERANGKAT KERAS YANG DIGUNAKAN DALAM AKSES INTERNET

2. MENGENAL KECEPATAN AKSES INTERNET3. MELAKUKAN BERBAGAI CARA UNTUK MEMPEROLEH

SAMBUNGAN INTERNET4. FASILITAS DAN APLIKASI INTERNET

SK

KD

1. Komputer

Komputer merupakan komponen utama untuk dapat mengkases internet. Spesifikasi komputer yang digunakan dalam koneksi internet sangat mentukan cepat atau lambatnya kinerja akses internet. semakin tinggi spesifikasi sebuah komputer, semakin cepat kinerja akses internet, begitu pula sebaliknya. Adapun spesifikasi komputer yang digunakan untuk mengakses internet adalah sebagai berikut :

a. Processormerupakan otak dari komputer untuk menjalankan aplikasi-aplikasidalam komputer. Processor minimal pentium III 500Mhz.

b. RAM (Random Access Memory)berfungsi sebagai media penyimpanan sementara. RAM minimal 64MB

c. Harddiskdigunakan untuk media penyimpanan data secarmagnetik. Harddiskminimal 10GB

Gambar 1

Gambar 2

Gambar 3

d. VGA cardMerupakan perangkat keras untuk menampilakan gambarpada layar monitor. VGA card minimal 4MB.

e. MonitorMerupakan perangkat output.

Gambar 4

Gambar 5

PROCESSOR

RAM

HARDDISK

VGA CARD

MONITOR

2. Modem (Modulator Demodulator)Modem berasal dari singkatan Modulator

DEModulator. Modem adalah alat komunikasi dua arah.Secara singkatnya, modem merupakan alat untuk mengubahsinyal digital komputer menjadi sinyal analog dan sebaliknya.

Modem terbagi atas:

a. Modem Dial UpBerfungsi untuk mengubah gelombang analog menjadi sinyaldigital menjadi gelombang analog dari kabel telepon sehinggakomputer dapat terkoneksi dengan internet. Ada 2:

1.Modem Internal merupakan modem yang dipasang dalam komputer terutama pada slotekspansi yang tersedia dalam mainboard komputer.

2 .Modem eksternal merupakan modem yangletaknya diluar CPU komputer. Modem eksternaldihubungkan ke komputer melalui port com atau USB.

b. Modem Kabel Modem Kabel (Cable Modem), adalah perangkat keras yangmenyambungkan PC dengan sambungan TV kabel. Kecepatanmodem kabel maksimum 27Mbps downstream (kecepatandownload ke pengguna) dan 2,5Mbps upstream (kecepatanUpload dari pengguna).

c. Modem ADSL

adalah salah satu bentuk dari teknologi DSL. Ciri khas ADSL adalahsifatnya yang asimetrik, yaitu bahwa data ditransferkan dalamkecepatan yang berbeda dari satu sisi ke sisi yang lain. Gunanya untukmemecah sinyal telepon menjadi dua bagian untuk suara dan data.

d. Modem CDMA

Modem CDMA merupakan sebuah modem nirkabelyang bekerja dengan jaringan CDMA sertamenggunakan teknologi CDMA.

a) Saluran TeleponSaluran telepon juga merupakan perangkat keras yangpenting dan diperlukan untuk menghubungkancomputer dengan internet dan juga diikuti denganpenggunaan modem dial-up.

Perangkat Keras Tambahan Untuk MengaksesInternet 1. Router adalah sebuah alat jaringan komputer yangmengirimkan paket data melalui sebuah jaringan atauInternet menuju tujuannya, melalui sebuah prosesyang dikenal sebagai routing.

3. Webcam adalah sebutan bagi kamera real-time (bermakna keadaanpada saat ini juga) yang gambarnya bisa diakses atau dilihatmelalui World Wide Web, program instant messaging, atauaplikasi video call. Istilah “webcam” juga merujuk kepadajenis kamera yang digunakan untuk keperluan ini.

1.Berikut ini yang termasuk perangkat keras, kecuali.. a.Komputer c.Ram b.Modem d.Mailing list2.Modem yang letaknya di luar CPU adalah… a.Modem Kabel c.Modem Eksternal b.Modem ADSL d.Modem Internal3.Suatu sistem dimana memungkinkan surat menyurat

elektronik/komputer yang saling terhubung secara global adalah…

a.Mailling List c.Nus Group b.Email d.Chatting

Kamu benar Say, sini dedek cium :*

Kamu salah!! Belajar sana.. Jangan mikirin dedek terus Bang :p

Kunci Jawaban :

1.D2.C3.B